Sejarah Sihom Lhok



Berdasarkan hasil wawancara dengan Tokoh masyarakat Gampong Sihom Lhok yang dapat dijadikan bahan penelusuran sejarah mengatakan bahwa sekitar Tahun 1935 asal nama gampong Sihom Lhok berasal dari bahasa Aceh yaitu dari kata si hoem yang artinya tidak tau.

Latar belakang timbul pengucapan kata si hoem ini karena pada Tahun 1935 ada seseorang yang melewati daerah gampong tersebut tetapi pada saat orang tersebut menanyakan apa nama gampong tersebut, belum ada namanya sehingga orang tersebut menjuluki nama gampong itu dalam bahasa Aceh si hoem yang artinya tidak tau sdangkan lhok diambil dari letak gampong tersebut yang agak rendah sehingga dengan adanya modifikasi bahasa dan sesuai dengan ejaan kita nama gampong tersebut menjadi Sihom Lhok yang kita kenal sekarang (Sumber : Tgk Djuhan Abdullah)



Sihom Lhok

Alamat
Jl. Sihom Cot-Riting
Phone
085261450***
Email
[email protected]
Website
sihomlhok.sigapaceh.id

Kontak Kami

Silahkan Kirim Tanggapan Anda Mengenai Website ini atau Sistem Kami Saat Ini.

Total Pengunjung

22.775